tautekno.id
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game
tautekno.id
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game
No Result
View All Result
tautekno.id

Jangan Nekat Pakai WA Ilegal! Ini Cara Aman Pakai 2 Akun di 1 HP

Satu HP, Dua WhatsApp? Bisa Banget! Simak 3 Cara Ini

Amanda by Amanda
23 April 2025
in News, Tips & Trik
Reading Time: 2 mins read
A A
0
foto: whatsapp (o antagonista)

foto: whatsapp (o antagonista)

tautekno.id – Beberapa orang mungkin merasa tidak cukup jika memiliki satu akun WhatsApp dalam satu HP. Untuk mengakalinya beberapa orang mungkin memakai aplikasi WhatsApp tidak resmi yang menyediakan fitur tersebut. Namun, ternyata aplikasi yang tidak resmi juga mengundang banyak resiko yang berbahaya!

Bahaya Aplikasi Ilegal WhatsApp

Meskipun aplikasi ilegal WhatsApp memiliki banyak fitur yang menarik dan memudahkan, tapi dari segi keamanan jelas kurang. Percakapan dalam aplikasi ini bisa saja tidak terenkripsi, sehingga peretas bisa melihat percakapan pengguna.

Selain itu, risiko disusupi malware juga mungkin terjadi. Apalagi terancam diblokir karena melanggar Terms of Service WhatsApp. Semua hal ini jelas merugikan pengguna sebab membuka jalur untuk pencurian data pribadi atau merusak HP lewat malware yang disusupkan.

Related Post

foto: The Sims Mobile

The Sims Mobile Resmi Pensiun, Server Ditutup Awal 2026

1 November 2025
foto: redmi pad 2 pro

Masuk Indonesian, Ini Spesifikasi Redmi Pad 2 Pro

1 November 2025
foto: iphone 18 pro warna baru

iPhone 18 Pro Bakal Punya Warna Baru: Kopi, Ungu, dan Burgundy

1 November 2025
foto: facebook

Cek Sekarang, Fitur Facebook Ini Berpotensi Curi Data Foto Galeri

1 November 2025

Sebenarnya cara yang paling aman adalah menggunakan dua ponsel. Namun, cara ini dirasa kurang praktis, apalagi jika kamu hanya memiliki satu buah HP saja.

foto: whatsapp (el espanol)
foto: whatsapp (el espanol)

Tapi tenang terdapat beberapa cara menggunakan dua akun WA dalam satu ponsel, yang pasti cara ini sangat amat sebab tidak menginstal aplikasi ilegal yang membahayakan. Berikut cara menggunakan dua akun WA dalam satu HP:

1. Menggunakan WhatsApp Business

Pihak WhatsApp sendiri telah menyediakan dua aplikasi resmi, yakni WhatsApp dan WhatsApp Business. Untuk WA Business kamu bisa menggunakan nomor yang berbeda meski masih dalam satu perangkat.

Di dalam aplikasi ini juga tersedia berbagai fitur menarik yang pastinya membantu kamu untuk mengelola bisnis yang dijalankan. Untuk memanfaatkannya bisa dengan cara-cara berikut:

  1. Unduh aplikasi WA Business dari Play Store atau App Store.
  2. Setelah terunduh lakukan proses pendaftaran nomor baru.
  3. Masukkan kode verifikasi dan lengkapi profil akun bisnis kamu seperti nama dan foto profil.
  4. Selesai, WA sudah bisa digunakan.

2. Memakai Fitur Dual Messenger di HP Samsung

Samsung telah menyediakan fitur Dual Messenger. Fitur ini dimanfaatkan untuk aplikasi perpesanan seperti WA dan Telegram. Untuk cara mengaksesnya juga cukup mudah dengan langkah-langkah berikut:

  1. Masuk ke menu Settings HP Samsung.
  2. Pilih Advanced Features dan buka opsi Dual Messenger.
  3. Aktifkan tombol yang berasa samping tuliskan WhatsApp. Pastikan sampai berwarna hijau.
  4. Setelah proses selesai, kamu bisa login ke akun WA kedua.

3. Manfaatkan Dual Apps di HP Xiaomi

Berbeda dari Samsung, Xiaomi justru memiliki fitur Dual Apps. Fitur ini memungkinkan penggandaan aplikasi, termasuk WA. Jadi dalam satu HP kamu bisa menggunakan 2 akun WA sekaligus lewat penggandaan aplikasi ini. Berikut caranya:

  1. Masuk ke menu Settings di HP Xiaomi.
  2. Pilih Apps.
  3. Lanjut ke menu Dual Apps.
  4. Aktifkan tombol yang berada di samping WhatsApp.
  5. Setelah aplikasi ini digandakan kamu bisa mendapatkan nomor baru seperti biasa.

Itu dia 3 Cara menggunakan dua akun WA dalam satu HP. Yang pasti cara ini sangat aman tanpa perlu aplikasi tambahan atau ilegal. Semoga bermanfaat!

(amd)

Tags: akun whatsappTipstips whatsappWAwhatsappwhatsapp bussiness
Amanda

Amanda

Related Posts

foto: The Sims Mobile
Game

The Sims Mobile Resmi Pensiun, Server Ditutup Awal 2026

by Amanda
1 November 2025
foto: redmi pad 2 pro
Gadget

Masuk Indonesian, Ini Spesifikasi Redmi Pad 2 Pro

by Amanda
1 November 2025
foto: iphone 18 pro warna baru
News

iPhone 18 Pro Bakal Punya Warna Baru: Kopi, Ungu, dan Burgundy

by Amanda
1 November 2025
Next Post
foto: tecno camon 40 pro 5g

Tanggal Peluncuran Tecno Comon 40 Pro 5G di Indonesia

foto: iphone 17 pro

Geger! iPhone 17 Belum Rilis, Kok Sudah Mejeng di Toko China?

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
foto: advanced ai xiaomi 14t

Cara Menggunakan Advanced AI pada Xiaomi 14T Series, Saingi Circle to Search Samsung?

17 October 2024
foto Xiaomi Pad Mini (ANTARA News)

Xiaomi Pad Mini: Tablet Ringkas dengan Spesifikasi Monster!

22 July 2025
foto: meta ai

Cara Mengaktifkan Meta AI di WhatsApp, Gampang Banget Lho!

11 December 2024
foto Game upin ipin universe (Lampost.co)

Upin & Ipin Universe Rilis Global: Game Seru Bernuansa Kampung

24 July 2025
foto: Redmi Note 13 Pro Olive Green

Redmi Note 13 Pro Akan Dirilis Ulang Pamerkan Warna Baru!

doc. OPPO

Oppo Reno 12 Pro Rilis! Berikut Harga dan Spesifikasinya!

11 Cara Mengatasi Memori Internal Penuh, Tak Perlu Khawatir HP Lemot Lagi

foto: vivo x200

10 Smartphone dengan Kinerja Terkencang, Cocok untuk Gaming

foto: The Sims Mobile

The Sims Mobile Resmi Pensiun, Server Ditutup Awal 2026

1 November 2025
foto: redmi pad 2 pro

Masuk Indonesian, Ini Spesifikasi Redmi Pad 2 Pro

1 November 2025
foto: iphone 18 pro warna baru

iPhone 18 Pro Bakal Punya Warna Baru: Kopi, Ungu, dan Burgundy

1 November 2025
foto: facebook

Cek Sekarang, Fitur Facebook Ini Berpotensi Curi Data Foto Galeri

1 November 2025
Youtube Instagram TikTok Facebook Whatsapp

Tentang Kami

tautekno adalah saluran teknologi yang menyajikan informasi terkini tentang smartphone, gadget, tips dan trik, serta game. tautekno hadir sebagai sumber informasi terpercaya yang menghubungkan pembaca dengan perkembangan dalam dunia teknologi.

Categories

  • Blog
  • Gadget
  • Game
  • News
  • Smartphone
  • Tips & Trik

Tags

AI android apple asus fitur whatsapp Game google hp hp 1 jutaan hp baru hp flagship hp gaming hp murah hp oppo hp realme hp samsung hp vivo hp xiaomi huawei infinix iphone iphone 16 iphone 17 iqoo laptop oppo poco ponsel lipat realme redmi samsung samsung galaxy s25 smartphone smartphone flagship smartwatch tablet tecno teknologi Tips tips hp tkdn vivo whatsapp xiaomi xiaomi 15

© 2025 tautekno - All Rights Reserved tautekno.id.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game

© 2025 tautekno - All Rights Reserved tautekno.id.

Go to mobile version