tautekno.id
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game
tautekno.id
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game
No Result
View All Result
tautekno.id

OnePlus 13T Adopsi Desain Baru dengan Chipset Bertenaga

Ringkas Tapi Bertenaga! OnePlus 13T Usung Snapdragon 8 Elite dan Desain Tipis

Amanda by Amanda
14 April 2025
in News, Smartphone
Reading Time: 2 mins read
A A
0
foto: oneplus 13t

foto: oneplus 13t

tautekno.id – Desas-desus kehadiran smartphone OnePlus 13T kian memanas. Smartphone ini dirumorkan akan segera rilis di Tiongkok pada akhir April 2025. Menjelang peluncuran resminya sebuah cuplikan video akhirnya mengungkap desain dari smartphone ini.

Desain

Dalam cuplikan video yang beredar terlihat bagian belakang dari OnePlus 13T. Dari sini kita bisa melihat penyegaran tampil yang dibawa oleh OnePlus. Seperti yang kita ketahui seri smartphone ini bisanya mengadopsi desain kamera melingkar dengan modul berbentuk lingkaran.

Namun, dari cuplikan video yang berbeda OnePlus 13T justru menggunakan modul kamera berbentuk persegi yang terkesan menawan. Selain itu, OnePlus juga membuat sisi smartphone ini berbentuk datar.

Related Post

foto: apple

Apple Segera Rilis 3 Produk Murah dari Lini HP, Tablet, dan Laptop

24 November 2025
foto: nubia v80 design

Nubia V80 Max Akan Hadir di Indonesia, Desain Mirip iPhone?

24 November 2025
foto: internet rakyat

Cara Registrasi Internet Rakyat: 100 Mbps Hanya Rp100 Ribu!

24 November 2025
foto: oppo a6 pro

OPPO Siapkan HP Baru dengan Baterai Badak, Masuk RI?

24 November 2025

Ini bertujuan untuk menyegarkan estetikanya. Meskipun memiliki bodi yang ringkas, ponsel ini diyakni masih mempertahankan sektor kamera yang mumpuni.

foto: oneplus 13t
foto: oneplus 13t

Kamera

Ngomongin soal kamera, OnePlus 13T hadir dengan pengaturan tiga kamera. Sensor yang diharapkan hadir pada perangkat ini seperti sensor primer 50MP, lensa telefoto 2x 50MP, dan diperkirakan memakai lensa ultrawide.

Sayangnya untuk lensa ketiga, yakni ultrawide belum diketahui detail pastinya. Dengan spesifikasi kamera tersebut ponsel ini diyakni mampu menghasilkan gambar dengan kualitas yang sangat baik dalam berbagai kondisi.

Chipset

Dapur pacu smartphone ini juga tak kalah unggul, OnePlus dikabarkan akan memasang chipset Snapdragon 8 Elite untuk smartphone ini. Chipset ini dikenal dengan performanya yang tangguh.

Baterai

Presiden OnePlus China, Louis Lee dalam keterangannya di Weibo menyatakan jika smartphone ini didesain seimbang antara bobot dan kapasitas baterainya. Ponsel ini diketahui memiliki berat 185g.

Meskipun begitu perangkat ini juga dibekali baterai jumbo dengan kapasitas 6.000mAh. OnePlus mengklaim jika mereka melakukan distribusi berat 50:50 untuk memberikan kenyamanan bagi penggunanya.

Layar

Untuk layarnya, ponsel ini memakai panel OLED datar berikut 6,3 inci. Sayangnya hanya sebatas itu saya bocoran yang kita ketahui, selebihnya pihak OnePlus masih menutup rapat-rapat.

Namun, perusahaan ini memposisikan smartphone anyarnya, OnePlus 13T sebagai ponsel ringkas dan bertenaga. Dengan demikian kita bisa berharap spesifikasi yang sangat tangguh dari perangkat ini.

(amd)

Tags: hphp baruoneplusoneplus 13tsmartphonespesifikasi oneplus 13t
Amanda

Amanda

Related Posts

foto: apple
Gadget

Apple Segera Rilis 3 Produk Murah dari Lini HP, Tablet, dan Laptop

by Amanda
24 November 2025
foto: nubia v80 design
News

Nubia V80 Max Akan Hadir di Indonesia, Desain Mirip iPhone?

by Amanda
24 November 2025
foto: internet rakyat
News

Cara Registrasi Internet Rakyat: 100 Mbps Hanya Rp100 Ribu!

by Amanda
24 November 2025
Next Post
foto: nubia neo 3 gt 5g

Ponsel Gaming Murah: Nubia Neo 3 GT 5G Siap Rilis di Indonesia

foto: samsung galaxy xcover7 pro dan galaxy tab active5

Samsung Rilis Dua Perangkat Canggih untuk Pekerja! Apa Saja?

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
foto: advanced ai xiaomi 14t

Cara Menggunakan Advanced AI pada Xiaomi 14T Series, Saingi Circle to Search Samsung?

17 October 2024
foto Xiaomi Pad Mini (ANTARA News)

Xiaomi Pad Mini: Tablet Ringkas dengan Spesifikasi Monster!

22 July 2025
foto Game upin ipin universe (Lampost.co)

Upin & Ipin Universe Rilis Global: Game Seru Bernuansa Kampung

24 July 2025
foto: meta ai

Cara Mengaktifkan Meta AI di WhatsApp, Gampang Banget Lho!

11 December 2024
foto: Redmi Note 13 Pro Olive Green

Redmi Note 13 Pro Akan Dirilis Ulang Pamerkan Warna Baru!

doc. OPPO

Oppo Reno 12 Pro Rilis! Berikut Harga dan Spesifikasinya!

11 Cara Mengatasi Memori Internal Penuh, Tak Perlu Khawatir HP Lemot Lagi

foto: vivo x200

10 Smartphone dengan Kinerja Terkencang, Cocok untuk Gaming

foto: apple

Apple Segera Rilis 3 Produk Murah dari Lini HP, Tablet, dan Laptop

24 November 2025
foto: nubia v80 design

Nubia V80 Max Akan Hadir di Indonesia, Desain Mirip iPhone?

24 November 2025
foto: internet rakyat

Cara Registrasi Internet Rakyat: 100 Mbps Hanya Rp100 Ribu!

24 November 2025
foto: oppo a6 pro

OPPO Siapkan HP Baru dengan Baterai Badak, Masuk RI?

24 November 2025
Youtube Instagram TikTok Facebook Whatsapp

Tentang Kami

tautekno adalah saluran teknologi yang menyajikan informasi terkini tentang smartphone, gadget, tips dan trik, serta game. tautekno hadir sebagai sumber informasi terpercaya yang menghubungkan pembaca dengan perkembangan dalam dunia teknologi.

Categories

  • Blog
  • Gadget
  • Game
  • News
  • Smartphone
  • Tips & Trik

Tags

AI android apple asus Game google hp hp 1 jutaan hp baru hp flagship hp gaming hp murah hp oppo hp realme hp samsung hp vivo hp xiaomi huawei infinix iphone iphone 16 iphone 17 iqoo laptop oppo oppo reno poco ponsel lipat realme redmi samsung samsung galaxy s25 smartphone smartphone flagship smartwatch tablet tecno teknologi Tips tips hp tkdn vivo whatsapp xiaomi xiaomi 15

© 2025 tautekno - All Rights Reserved tautekno.id.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game

© 2025 tautekno - All Rights Reserved tautekno.id.

Go to mobile version