tautekno.id
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game
No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game
tautekno.id
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game
No Result
View All Result
tautekno.id

Tanggal Rilis Global Infinix XPAD Edge, Masuk Juga di Indonesia?

Infinix XPAD Edge Siap Meluncur Global 18 Desember, Sudah Terdaftar di Indonesia!

Amanda by Amanda
16 December 2025
in Gadget, News
Reading Time: 2 mins read
A A
0
foto: infinix xpad edge

foto: infinix xpad edge

tautekno.id – Infinix mengumumkan kehadiran tablet terbarunya, XPAD Edge. Kabar ini datang setelah Infinix mengunggah serangkaian poster. Dalam poster promosi yang tersebar, tertera penanda waktu peluncuran “XPAD Edge. Epic View. Coming Soon 18-12-2025.” Debut global pertama perangkat ini dipastikan akan berlangsung di Malaysia pada tanggal tersebut.

Rilis di Indonesia?

Meskipun akun media sosial resmi Infinix Indonesia belum memberikan petunjuk atau teaser terkait XPAD Edge, sinyal kuat kedatangan perangkat ini di Tanah Air sudah terlihat. Basis data perizinan di Indonesia, seperti Postel dan P3DN Kementerian Perindustrian, telah mencatat pendaftaran tablet tersebut.

PT Carlcare Service Ila, distributor yang terafiliasi dengan Infinix, diketahui telah mendaftarkan Infinix XPAD Edge bersama dengan Infinix Note 60. Pendaftaran dengan nomor model ‘X1302’ untuk XPAD Edge tercatat resmi pada 14 November 2025 di laman Komdigi. Hal ini mengonfirmasi bahwa tablet tersebut akan segera beredar di pasar Indonesia. Kendati demikian, publik harus bersabar, sebab perusahaan belum memberikan rincian pasti mengenai tanggal peluncuran di Indonesia.

Related Post

foto: red magic 11 air

Red Magic 11 Air Rilis 20 Januari Mendatang, Ini Kelebihannya!

13 January 2026
foto: pirate treasure room

Ini Rahasia Menemukan Pirate Treasure Room Tanpa Tersesat

13 January 2026
foto: samsung galaxy a07 5g

Samsung Galaxy A07 5G Resmi Hadir, Harganya Bikin Kaget!

13 January 2026
foto: xiaomi 15t series

Daftar Harga Xiaomi Januari 2026: Seri Lawas Tebar Diskon

13 January 2026
foto: infinix xpad edge
foto: infinix xpad edge

Desain

Infinix XPAD Edge tidak hanya mengandalkan branding, tetapi juga membawa desain dan spesifikasi yang menjanjikan pengalaman pengguna kelas atas. Tablet ini hadir dengan balutan bodi logam unibody. Untuk didesainnya hanya setebal 6,19 mm dan berbobot ringan 588 gram.

Layar

Sektor visual menjadi fokus utama dengan layar luas 13,2 inci beresolusi 2.400 x 1.600 piksel. Untuk memastikan pengalaman visual yang mulus, layar ini didukung oleh refresh rate 90 Hz dengan tingkat kecerahan mencapai 450 nits. Pengalaman hiburan makin imersif berkat dukungan empat speaker.

Chipset

Performa tablet ini diperkuat oleh chipset Snapdragon 685. Infinix langsung menanamkan sistem operasi Android 15 saat tablet ini diluncurkan. Dengan konfigurasi RAM 8 GB dan memori internal 256 GB yang dapat diperluas hingga 2 TB, tablet ini siap menunjang kebutuhan multitasking dan penyimpanan data.

Fitur

Fitur pelengkap lainnya termasuk kamera depan dan belakang dengan resolusi sama-sama 8 MP. Sedangkan baterainya memiliki kapasitas 8.000 mAh dengan pengisian daya kabel 18 W. Tablet ini juga mendukung konektivitas 4G LTE dan WiFi. Selain spesifikasi teknis, Infinix XPAD Edge juga diperkaya dengan fitur produktivitas seperti integrasi WPS Office, Split Screen, Paralel Windows, Screen Casting, hingga mode layar sekunder untuk PC.

Ketersediaan

Tablet yang hanya tersedia dalam satu pilihan warna Celestial Ink (abu-abu). Tablet Infinix ini juga mendukung aksesori pelengkap seperti: keyboard cover, stylus Infinix X Pencil 20, pelindung, hingga power bank atau earbuds. Semua ini akan tersedia dalam paket penjualan tertentu.

(amd)

Tags: infinixInfinix XPAD Edgespesifikasi Infinix XPAD Edgetablettablet murahXPAD Edge
Amanda

Amanda

Related Posts

foto: red magic 11 air
News

Red Magic 11 Air Rilis 20 Januari Mendatang, Ini Kelebihannya!

by Amanda
13 January 2026
foto: pirate treasure room
Game

Ini Rahasia Menemukan Pirate Treasure Room Tanpa Tersesat

by Amanda
13 January 2026
foto: samsung galaxy a07 5g
News

Samsung Galaxy A07 5G Resmi Hadir, Harganya Bikin Kaget!

by Amanda
13 January 2026
Next Post
foto: samsung galaxy z trifold

Sekali Layar Galaxy Z TriFold Rusak Biayanya Setara S25 Ultra

foto: hp (pricekeeda)

Imbas AI, Siap-Siap HP Terbaru 2026 Cuma Punya RAM 4GB!

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
foto: advanced ai xiaomi 14t

Cara Menggunakan Advanced AI pada Xiaomi 14T Series, Saingi Circle to Search Samsung?

17 October 2024
foto Game upin ipin universe (Lampost.co)

Upin & Ipin Universe Rilis Global: Game Seru Bernuansa Kampung

24 July 2025
foto Xiaomi Pad Mini (ANTARA News)

Xiaomi Pad Mini: Tablet Ringkas dengan Spesifikasi Monster!

22 July 2025
foto: meta ai

Cara Mengaktifkan Meta AI di WhatsApp, Gampang Banget Lho!

11 December 2024
foto: Redmi Note 13 Pro Olive Green

Redmi Note 13 Pro Akan Dirilis Ulang Pamerkan Warna Baru!

doc. OPPO

Oppo Reno 12 Pro Rilis! Berikut Harga dan Spesifikasinya!

foto: vivo x200

10 Smartphone dengan Kinerja Terkencang, Cocok untuk Gaming

11 Cara Mengatasi Memori Internal Penuh, Tak Perlu Khawatir HP Lemot Lagi

foto: red magic 11 air

Red Magic 11 Air Rilis 20 Januari Mendatang, Ini Kelebihannya!

13 January 2026
foto: pirate treasure room

Ini Rahasia Menemukan Pirate Treasure Room Tanpa Tersesat

13 January 2026
foto: samsung galaxy a07 5g

Samsung Galaxy A07 5G Resmi Hadir, Harganya Bikin Kaget!

13 January 2026
foto: xiaomi 15t series

Daftar Harga Xiaomi Januari 2026: Seri Lawas Tebar Diskon

13 January 2026
Youtube Instagram TikTok Facebook Whatsapp

Tentang Kami

tautekno adalah saluran teknologi yang menyajikan informasi terkini tentang smartphone, gadget, tips dan trik, serta game. tautekno hadir sebagai sumber informasi terpercaya yang menghubungkan pembaca dengan perkembangan dalam dunia teknologi.

Categories

  • Blog
  • Gadget
  • Game
  • News
  • Smartphone
  • Tips & Trik

Tags

AI android apple asus Game google hp hp 1 jutaan hp baru hp flagship hp gaming hp lipat hp murah hp oppo hp realme hp samsung hp vivo hp xiaomi huawei infinix iphone iphone 16 iphone 17 iqoo laptop oppo oppo reno poco ponsel lipat realme redmi samsung samsung galaxy s25 smartphone smartwatch tablet tecno teknologi Tips tips hp tkdn vivo whatsapp xiaomi xiaomi 15

© 2025 tautekno - All Rights Reserved tautekno.id.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist

No Result
View All Result
  • Home
  • News
  • Smartphones
  • Gadget
  • Tips & Trik
  • Game

© 2025 tautekno - All Rights Reserved tautekno.id.

Go to mobile version